Services Page

Tentang Kami


Cloudlink berdiri di bawah naungan PT. Cloudlink Ardtech Indonesia sejak tahun 2011, fokus memberikan layanan penuh terhadap kebutuhan teknologi informasi yang dikelola secara profesional dan berkomitmen tinggi terhadap kualitas.

Kami memulai dengan bisnis penyewaan colocation rak dan interkoneksi untuk menghubungkan pelanggan dengan provider telepon. Seiring berkembangnya peluang bisnis, kami menambahkan layanan lain ke dalam bisnis kami.

Dengan dukungan dari perusahaan perangkat teknologi berkualitas internasional, internet provider, dan mobile operator di Indonesia, kami menghadirkan layanan dengan komitmen kualitas tinggi dan tarif kompetitif. Produk kami telah digunakan oleh berbagai perusahaan, termasuk bank, perusahaan asuransi, dan telecenter.

Tentang Kami

Misi Kami

To provide solutions and services in overcoming technological challenges in meeting business objectives.

misi-kami

Menyediakan layanan yang sesuai dengan biaya minim adalah pekerjaan utama kami. Banyak perusahaan menggunakan layanan teknologi tanpa memperhitungkan fungsi dan biaya yang dikeluarkan karena pengetahuan yang terbatas. Perusahaan semacam ini menjadi target utama kami untuk memberikan layanan yang lebih tepat. Efisiensi kebutuhan Teknologi adalah hasil akhirnya.

"Teknologi Tepat Meningkatkan Efisiensi dan Profitabilitas Bisnis"

Nilai perusahaan

Budaya Kerja

A.H.L.I

Antusias

Selalu berupaya memberikan kontribusi terbaik demi tercapainya hasil yang memuaskan

Harmonis

Selalu perduli dan menghargai setiap perbedaan.

Loyal

Berdedikasi untuk mengutamakan kepentingan pertumbuhan serapan penggunaan teknonolgi.

Inisiatif Dan Inovatif

Selalu memulai sesuatu yang baru untuk mendapatkan ilmu terbaru dan mengimplementasikannya menjadi sebuah produk yang andal.

Budaya Kerja